Kamis, 14 Maret 2013
Begitu Mudah, Begitu Cepat – Memperkenalkan Casing Lipat ASUS VENTO TA-F
Published :
1:59:00 PM
Author :
Unknown
Casing TM-22 - Desain Minimalis Dengan Kinerja Tinggi
Published :
1:57:00 PM
Author :
Unknown
Casing Mini Tower ASUS TM-22 Menggabungkan Fungsi Dengan Gaya
Minimalis Yang Terbaik
Semua penutup drive dan port input/output depan telah ditutupi oleh penutup yang dipoles seperti kaca untuk menyajikan penampilan yang halus dan elegan. Desain dengan bingkai warna silver memberikan perasaan lebih jauh akan kekokohannya yang menyatu dengan tombol LED on/off biru dan indikator hard disk sehingga menampilkan yang terbaik dengan minimalis.Kinerja Pendinginan Yang Baik Untuk Sistem Yang Tangguh
Seri TM-22 mendukung berbagai pilihan kipas yang fleksibel, termasuk ruangan untuk sebuah kipas belakang 80mm (dapat diupgrade menjadi 90mm) dan sebuah kipas depan 80mm. Untuk sirkulasi yang cepat, adanya lubang ventilasi dibelakang serta pada bagian samping dan dasar menawarkan area yang lebih luas untuk aliran udara dan pembuangan panas yang lebih lancar. Dengan menjaga suhu sistem pada tingkat pengoperasian yang optimal, seri TM-22 memberikan pengoperasian yang stabil dan proses yang tangguh untuk kedua sistem AMD dan Intel.Ekspansi Untuk Masa Mendatang
Dengan kombinasi yang terintegrasi erat yang mengakomodasi tiga drive internal 3.5-inch dan dukungan input/output untuk dua drive 3.5-inch dan dua drive 5.25-inch, seri TM-22 memberikan kemampuan penyimpanan data yang luas. Spesifikasi ekspansi lainnya termasuk kunci keamanan data, USB dan IEEE 1394 yang memberikan skalabilitas untuk upgrade di masa mendatang.Seri TM-22 sangat ideal untuk Anda yang peduli bagaimana sistem Snda terlihat dan bagaimana kinerjanya. Dengan kesederhanaannya yang penuh gaya dan pemimpin dalam rancangan pendingin, seri TM-22 menyatukan komputasi yang hebat dengan casing yang indah yang sesuai dengan berbagai latar, mulai dari kantor hingga rumah, dan dimana saja.
Spesifikasi
Casing ASUS TA-89 Menyediakan Kapasitas Hardware Yang Menakjubkan Dan Kemudahan Mengakses Hardware
Published :
1:55:00 PM
Author :
Unknown
Desain Casing Yang Revolusioner Dengan Ventilasi Kipas Depan Dan Belakang Yang Paling Maju
ASUS telah meluncurkan casing seri TA-89 yang menggabungkan desain ventilasi yang maju, instalasi anti cedera, kemudahan akses pada komponen hardware, dan kapasitas hardware yang banyak untuk rancangan PC pribadi. Sebagai tambahan, casing ini stabil dan sasisnya dibuat dengan baik., selain itu desain port USB yang independen menyediakan kenyamanan akses ke peralatan USB bagi pengguna dan mencegah adanya interferensi ketika beberapa peralatan USB sedang terhubung.Desain Ventilasi Yang Maju
TA-89 mendukung penggunakan dua kipas 80mm di belakang dan di depan serta adanya pilihan untuk melakukan upgrade kipas depan menjadi berukuran 120mm yang lebih besar untuk dapat menciptakan aliran udara yang lebih baik dengan kecepatan putar kipas yang lebih rendah serta pengalaman menggunakan komputer yang lebih sunyi. Celah ventilasi yang berada di samping berfungsi untuk menarik udara dingin untuk menurunkan suhu CPU dan kartu grafis serta adanya air-duct menyalurkan langsung udara dingin ke arah CPU, sementara itu celah ventilasi belakang yang unik meningkatkan ruang ventilasi disekitar kartu tambahan. Desain pendinginan yang menyeluruh memungkinkan pengoperasian yang panjang dan terus menerus untuk platform komputasi yang paling handal serta meningkatkan performa sistem dan stabilitas secara keseluruhan.Kemudahan Instalasi
Rangka hard disk tanpa sekrup dengan penahan yang bersahabat dengan pengguna serta panel samping dengan sekrup yang dapat diputar dengan tangan, seluruhnya memungkinkan anda untuk mempermudah upgrade sistem dan melakukan pemeliharaan. Rangka hard disk yang anti cedera dan pinggiran metal yang melengkung, melindungi jari dari luka gores dan tersayat. Pintu drive yang terbuka dengan menggunakan pegas, mempermudah akses pada beragam drive optik dan peletakan port USB yang pintar mencegah adanya interferensi ketika beberapa peralatan USB sedang terhubung. Dengan seluruh fitur yang ada, membuat casing seri TA-89 sebagai casing yang mudah untuk dirakit sendiri.Skalabilitas Yang Mengagumkan
TA-89 menyediakan dukungan untuk empat drive 5.25 inci dan enam drive 3.5 inci, tujuh slot PCI, dua port USB dan dua port audio untuk mendukung beragam drive optik, hard disk, sound card, LAN card dan berbagai perlengkapan lainnya.KANDUNGAN DAN MANFAAT CABAI
Published :
1:39:00 PM
Author :
Unknown
Buah Cabai |
Kandungan dan Manfaat Cabai Bagi Kesehatan Manusia
Cabai merupakan salah satu komoditas pertanian yang dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari. Komoditas ini mengandung senyawa-senyawa dan gizi yang sangat berguna bagi tubuh. Kandungan senyawa cabai meliputi : kapsaikin, flavenoid, kapsisidin, kapsikol, dan minyak esensial.Kandungan Gizi Cabai per 100 gram
Kalori : 31,0 kal
Protein : 1,0 g
Lemak : 0,3 g
Karbohidrat : 7,3 g
Kalsium : 29,0 mg
Fosfor : 24,0 mg
Serat : 0,3 g
Besi : 0,5 mg
Vitamin A : 470 SI
Vitamin B1 : 0,05 mg
Vitamin B2 : 0,03 mg
Vitamin C : 18,0 mg
Niasin : 0,2 mg
Cabai selain
mengandung gizi seperti tersebut di atas, juga sangat bermanfaat bagi
mahluk hidup. Bagi manusia, selain sebagai penyedap masakan, penggugah selera makan, juga sangat berkhasiat bagi
kesehatan. Bagi hewan, Zat kapsaikin pada cabai mampu merangsang burung ocehan untuk gemar
bernyanyi (mengoceh). Cabai kering juga dapat merangsang ayam dan itik untuk
bertelur.
Sebagai
penyedap masakan, cabai banyak digunakan untuk memasak berbagai jenis masakan,
bahkan sebagian daerah di Indonesia, seperti Sumatera Barat (Padang) buah ini
merupakan bumbu wajib untuk setiap masakan. Umumnya selain sebagai bumbu masakan, cabai juga
dikonsumsi dalam bentuk sambal dan bentuk olahan cabai, seperti cabai kering,
saos cabai, pasta cabai, dll.
Cabai
yang dipanaskan, diambil bijinya kemudian diberi air jeruk nipis dan garam,
dapat menggugah selera makan. Gabungan rasa panas dan pedas yang disebabkan
alkaloid kapsaikin, yang dihasilkan kelenjar dalam plasenta di pangkal buah cabai,
membuat orang yang memakannya berkeringat dan bercucuran air mata,
namun
beberapa saat kemudian akan timbul rasa nyaman. Khasiat penggugah selera
makan tersebut sebenarnya dirangsang oleh minyak atsiri yang
ditimbulkan cabai saat
dikunyah, atau oleh aromanya yang terhirup hidung sebelum disantap. Kapsaikin berfungsi
merangsang keluarnya air liur di mulut, dan merangsang kerja lambung
sehingga pencernaan menjadi lancar.
Cabai
sangat bermanfaat bagi kesehatan. Disamping memperlancar sirkulasi darah ke
jantung, sifatnya yang analgesik mampu mengobati kejang otot dan rematik. Kandungan
utama kapsaikin berfungsi sebagai antialergi, karena mampu menumpulkan kepekaan
saraf tepi. Selain itu kapsaikin juga dapat mengurangi dan mengeluarkan lendir
dari paru-paru sehingga cabai dapat menyembuhkan bronkitis, influensa,
sinusitis, dan asma. Kapsaikin juga berfungsi menstimulir detektor panas dalam
kelenjar hipotalamus sehingga menghasilkan perasaan sejuk meskipun di udara yang
panas. Selain itu, kapsaikin dapat menghalangi bahaya pada sel trachea,
bronchial, dan bronchoconstiction yang disebabkan oleh asap rokok dan polutan
lainnya. Kandungan flavonoid dan antioksidan dalam cabai berfungsi melindungi
tubuh dari kanker. Cabai mampu memperlancar sekresi asam lambung dan mencegah infeksi
sistem pencernaan karena adanya kandungan kapsisidin. Kapsikol dalam cabai
dapat mengurangi pegal-pegal, sakit gigi, sesak napas, dan gatal-gatal. Oleh karena
itu cabai banyak dimanfaatkan sebagai bahan baku industri obat-obatan koyo. Kandungan
kalium dan fosfornya yang tinggi dapat membantu pertumbuhan tulang dan sel
baru.
TUF /tΛf/, stands for The Ultimate Force
Published :
11:24:00 AM
Author :
Unknown
The TUF series delivers a “tough” image. With the unique design & high quality components (military-standard), TUF series is born for pursuing the preeminent stability, all-round compatibility, and extreme durability
SABERTOOTH X58 Product Overview
CPU, Chipset, Memory and Graphics features
LGA1366 Intel® Core™ i7 Ready
This motherboard supports the latest Intel® Core™ i7 processors in LGA1366 package with integrated memory controller to support 3-channel (6 DIMMs) DDR3 memory. Supports Intel® QuickPath Interconnect (QPI) with a system bus of up to 6.4 GT/s and a max bandwidth of up to 25.6 GB/s. Intel® Core™ i7 processor is one of the most powerful and energy efficient CPUs in the world.Intel X58
The Intel® X58 Express Chipset is one of the most powerful chipset designed to support the Intel® Core™ i7 Processors with LGA1366 package and Intel® next generation system interconnect interface, Intel® QuickPath Interconnect (QPI), providing improved performance by utilizing serial point-to-point links, allowing increased bandwidth and stability. It also supports up to 36 PCI Express 2.0 lanes providing better graphics performance.Triple-Channel DDR3 1866/1800/1600/1333/1066 support
The motherboard supports DDR3 memory that features data transfer rates of 1866/1800/1600/1333/1066 MHz to meet the higher bandwidth requirements of the latest 3D graphics, multimedia, and Internet applications. The triple-channel DDR3 architecture enlarges the bandwidth of your system memory to boost system performance.Quad-GPU SLI and Quad-GPU CrossFireX Support!
SABERTOOTH X58 brings you the multi-GPU choice of either SLI™ or CrossFireX. The motherboard features the most powerful Intel X58 platform to optimize PCIe allocation in multiple GPU configurations. Expect a brand-new gaming style you’ve never experienced before!"Ultimate COOL!" Thermal Solution
CeraM!X - Heatsink Coating Tech.
Larger area for heat dissipation with the revolutionary ceramics-coating technologyInnovative ceramics effectively conducts heat away from the system. It replaces traditional anti-oxidant to dissipate heat better with its microscopic irregular surface and enlarged area. Better cooling leads to overall improvement in system stability.
Fan Xpert
Active Quiet & CoolFan Xpert intelligently allows users to adjust both the CPU and chassis fan speed according to different ambient temperature , which is caused by different climate conditions in different geographic regions and system loading.Built-in variety of useful profiles offer flexible controls of fan speed to achieve a quiet and cool environment.
"TUF ENGINE!" Power Design
E.S.P. - Efficient Switching Power Design
Optimal power efficiency for key componentsExclusively for this motherboard, the switching power design is provided not only for the CPU, but also for other key components such as graphics card, PCI slots, and chipsets. E.S.P. dramatically improves system efficiency and reduces heat generation.
TUF Components
(Alloy Choke, Cap. & MOSFET; certified by military-standard)
Certified for Tough Duty
Get rugged performance even in the most challenging conditions with robust chokes, capacitors, and MOSFETs--certified through third-party, military-grade testing. | Learn more on test report
TUF Chokes, also known as the “Alloy Choke”, is a made of a compound of various types of metal instead standard iron, enables the support of up to a massive 40A of rated current, 25% higher than conventional component. Furthermore, the single piece packaging also eliminates the emission of vibration noise, delivering superb characteristics as well as durability under extreme conditions.
"Safe & Stable!" Guardian Angel
MemOK!
Any Memory is A-OK!MemOK! quickly ensures memory boot compatibility. This remarkable memory rescue tool requires a mere push of a button to patch memory issues. MemOK! determines failsafe settings and dramatically improves your system boot success. Get your system up and running in no time!
Future Transfer Technology Enjoyment
True USB 3.0 Support
10X Faster Date Rates!Experience ultra-fast data transfers at 4.8Gbps with USB 3.0—the latest connectivity standard. Built to connect easily with next generation components and peripherals, USB 3.0 transfers data 10X faster and is also backward compatible with USB 2.0 components.
True SATA 6Gb/s RAID Support
Experience the Future of Storage!Supporting next-generation Serial ATA (SATA) storage interface, this motherboard delivers up to 6.0Gb/s data transfer rates. Additionally, get enhanced scalability, faster data retrieval, double the bandwidth of current bus systems.
Spesifikasi
ASUS Special Features
Langganan:
Postingan (Atom)
Popular Posts
-
Jika di Amerika Serikat StarBucks telah memberikan fasilitas wireless charging untuk pengguna gadget yang sedang berada di café tersebut, m...
-
Untuk saat ini, Samsung dan Apple tampaknya akan melupakan perseteruan yang terjadi belakangan ini. Kedua perusahaan TI raksasa penyedi...
-
The Republic of Gamers consists only the best of the best. We offer the best hardware engineering, the fastest performance, the mos...
-
Ini dia 10 Tempat wisata di Indonesia yang menarik : 1. Gunung Rinjani, Nusa Tenggara Barat Rinjani memiliki panaroma yang bisa ...
-
Desain Kompak yang Dapat Dilipat Memberikan Penghematan Tempat dan Transportasi Hingga 30% Casing ASUS seri VENTO TA-F menggunakan desai...
-
Desain Bertekstur Permata Penuh Warna ASUS MeMO Pad memiliki layar 7” yang dengan mudah anda genggam di tangan anda, pas untuk meneman...
-
MSI, salah satu vendor motherboard dan kartu grafis ternama, berencana untuk menghadirkan sebuah lini produk terbaru mereka yang berfoku...
-
Di ajang MWC di Barcelona beberapa waktu yang lalu, LG memperkenalkan aksesoris terbarunya yang berupa wireless charger . Satu hal yang mena...
-
Saat ini AMD memang tengah mengembangkan prosesor APU generasi terbaru mereka seperti Richland dan Kabini. AMD menargetkan prosesor APU t...
-
Penemuan komputer dimulai oleh Charles Babbage (1791-1871) seorang profesor matematika Inggris. Tahun 1812, Babbage memperhatikan kesesuai...
Fathurrohman. Diberdayakan oleh Blogger.
Cari Blog Ini
Total Tayangan Halaman
List
- Agama (2)
- Aneh (5)
- Casing (4)
- Cheat (1)
- Cooling Graphic Card (1)
- CPU Heatsink (1)
- Flash Drive (4)
- Gadget (20)
- Gadget Blog (7)
- Game (3)
- Graphic Card (10)
- Hardware (28)
- Humor (3)
- Internet (6)
- Kesehatan (3)
- Komputer (56)
- Laptop (5)
- Memory (3)
- Misterius (4)
- Motherboard (4)
- Pendidikan (8)
- Peripheral (1)
- Power Supply (1)
- Processor (4)
- Sejarah (6)
- Smart TV (1)
- Smartphone (16)
- Software (8)
- Sound Card (1)
- SSD (1)
- Tablet (3)
- Televisi (1)
- Tips (22)
- Tutorial Blog (9)
- Unik (12)
- Virus (4)
- Wisata (2)
Translate
Clock
Background
Followers
Blog Archive
-
▼
2013
(105)
-
▼
Maret
(38)
- Begitu Mudah, Begitu Cepat – Memperkenalkan Casing...
- Casing TM-22 - Desain Minimalis Dengan Kinerja Tinggi
- Casing ASUS TA-89 Menyediakan Kapasitas Hardware Y...
- KANDUNGAN DAN MANFAAT CABAI
- TUF /tΛf/, stands for The Ultimate Force
- GTX660 TI-DC2-2GD5 ASUS GTX 660 Ti DirectCU: VGA u...
- MAXIMUS V EXTREME King of Z77 overclocking boards ...
- GPU Tweak
- ASUS MeMO Pad Tablet 7" dengan Harga Terjangkau
- Rumor: HTC One Alami Kesulitan Produksi Karena Ket...
- Inovasi Eksklusif ASUS (THE CHOICE OF CHAMPION)
- Preview VGA MSI GeForce GTX TITAN: GK110 Akhirnya ...
- Panasonic Luncurkan Televisi Portable Anti Air
- AMD Radeon “Bonaire” HD 7790, Penantang GTX 650Ti ...
- Sony Xperia Z “Sold Out” di Beberapa Negara
- Disney Luncurkan Ponsel Pintar Berbasis Android
- Toshiba Kembangkan Panel OLED dengan Transmisi Ene...
- NVIDIA Hadirkan Varian Terbaru VGA Quadro Kepler d...
- Samsung dan Apple Siap Hadirkan Smartphone Dengan ...
- Perkuat Sinyal WiFi di iPhone dengan Linkase
- Cara Pasang Gedget Background Berubah-ubah
- Detail Penerus Flagship Sony Xperia Z Terkuak?
- Update 10.0.10.85 untuk Blackberry 10
- Smartphone LG Berbasis Koneksi 4G LTE, Tembus Penj...
- Sony Mobile Siap Ambil Alih Posisi Tiga Dalam Penj...
- McDonald Uji Coba Wireless Charging untuk Konsumennya
- Asus Hadirkan Jelly Bean 4.2.2 untuk Transformer P...
- LG WCP-300, Wireless Charger Terkecil di Dunia
- SmartPants, ‘Celana Dalam’ untuk Smartphone dari B...
- Apple iPhone 5s dan iPhone 5 Low Cost di Bulan Juni
- Intel Hadirkan SSD 335 Varian 180 GB
- EKWB Luncurkan Full-Cover Waterblock untuk AMD Rad...
- Aqua Computer Rilis Kryographics, Pendingin Water ...
- AMD Persiapkan VGA Radeon HD 7650/HD 7730
- MSI Akan Hadirkan Lini Baru Motherboard Gaming-Ser...
- Tanggal Rilis Prosesor AMD APU Richland dan Kabini...
- Lima Prosesor AMD APU Kabini Siap Dijadwalkan Bula...
- Pentium E5700 (LGA775) vs Celeron G550 (LGA1155): ...
-
▼
Maret
(38)